Studi Banding UPK Nglipar Lima Hari Nglencer ke Pulau Dewata

2492

“Tanggal 1 Juli direncanakan sudah sampai rumah. Lokasi yang kita kunjungi Desa Panglipuran, pusat peribadahan Puja Mandala, Pantai Kuta/Sanur, Garuda Wisnu Kencana, dan Pantai Tirta Empul,” ungkap Tukiran.

Ketahuan Selingkuhi Warganya Oknum Dukuh Mengundurkan Diri

Senada dengan Camat Sukamto, manajer BKAD UPK Nglipar menjelaskan, tujuan dari kegiatan studi banding untuk peningkatan kapasitas BKAD UPK dan BKD di bidang sosial budaya masyarakat dalam pertumbuhan ekonomi di perdesaan.

“Kegiatan dari BKAD UPK Nglipar adalah pembinaan sosial masyarakat melalui kelompok, salah satunya dengan memberikan pinjaman. Aset uang kita kelola 11 miliar. Untuk penyaluran CSR rutin setiap tahun kita laksanakan sesuai ajuan dari desa,” pungkas Tukiran. Ag




Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.