Awal Maret 2019, Gandir Terjadi Lagi di Gunungkidul

2330

TANJUNGSARI, Jumat kliwon-Hari pertama bulan Maret 2019 kasus Gantung diri gegerkan warga Desa Kemadang, Kecamatan Tanjungsari. Andurosila (35) warga Dawung Wetan 02/15, Danukusuman Serengan, Surakarta Jawa Tengah nekat gantung diri di Bukit Timur Pantai Baron Desa Kemadang Kecamatan Tanjungsari, Jumat, (01/03) pukul 13.15 WIB.

Baca juga:Mayat Laki-Laki Tergeletak Di Alas Soga Gemparkan Warga

Koordintor SAR Satlinmas Wilayah 2 Baron Marjono menyampaikan, penemuan jasad korban bermula ketika Sumyarto (40) warga Dusun Sumuran Desa Kemadang Kecamatan Tanjungsari hendak mencari rumput pakan ternak ke bukit timur pantai Baron.

Setelah sampai bukit Sumyarto melihat jasad orang gantung diri di salah satu warung kopi milik warga.

Mengetahui kejadian tersebut Sumyarto tidak berani mendekat dan langsung kembali turun ke Pantai Baron serta melapor ke petugas SAR.

Baca juga: Petir-MU Lembut Namun Ganas




Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.